Lowongan Kerja Bank Muamalat Pontianak

lokernusantara.eu.org.com - Lowongan Kerja Bank Muamalat Pontianak. Bank Muamalat Indonesia adalah bank umum pertama di Indonesia dimana dalam kegiatan operasionalnya menerapkan prinsip Syariah. Bank Muamalat didirikan pada 1 November 1991 atas gagasan MUI, ICMI dan pengusaha muslim yang kemudian mendapatkan dukungan dari Pemerintah Republik Indonesia.

Pada kesempatan kali ini, Bank Muamalat Pontianak membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi Customer Service Development Program (CSD). Posisi ini terbuka untuk pria/wanita dengan latar belakang pendidikan D3/S1. Pengiriman lamaran diterima sampai dengan batas akhir lowongan yakni 14 Desember 2020. Perlu digaris bawahi juga bahwa rekrutmen lowongan kerja dari Bank Muamalat tidak dipungut biaya apapun. Untuk informasi selengkapnya, simak informasinya berikut ini.

Baca Juga : Lowongan Kerja BNI Syariah (Area Banda Aceh dan Bengkulu)

Lowongan Kerja Bank Muamalat Pontianak



Customer Service Development Program (CSDP)

Kualifikasi :

  • Pria/Wanita
  • Usia maksimum 25 Tahun
  • Berpenampilan menarik
  • Pendidikan D3/S1 
  • Tinggi badan pria min 160 cm dan wanita 155 cm
  • Memiliki skill serive oriented yang tinggi
  • Diutamakan memiliki pengalaman sebagai CS di perbankan/jasa

Benefit : Uang saku, Transport, Tunjangan BPJS (Kesehatan, JKK, JKM), Tunjangan Frontliner, THR, Beasiswa dan Insentif

Kirim CV lengkap (ijazah/Transkrip berikut foto baru) max 2 MB ke :
recruitment@bankmuamalat.co.id

subjek email
CSDP - Pontianak

Max.14 Desember 2020


Perhatian :
  1. Seluruh proses rekrutmen dan seleksi tidak dipungut biaya apapun.
  2. Mohon untuk mewaspadai jika ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan/ instansi/ lembaga meminta sejumlah biaya transportasi dan/atau akomodasi lainnya. Maka dapat dipastikan lowongan tersebut tidak benar alias palsu.
  3. Share informasi lowongan kerja ini kepada rekan Anda yang membutuhkan
  4. Sumber Informasi

Post a Comment

Previous Post Next Post

Iklan In-Feed (homepage)

" target="_blank">Responsive Advertisement